Info Akademik 2013-2014






KALENDER AKADEMIK UNTUK MAHASISWA BARU TAHUN AKADEMIK 2013/2014
1.Tes Prakualifikasi ( Kelas Reguler )
  • Periode 1 : 23 Juli 2013 dilaksanakan Jam 09:00 WIB hingga selesai.
  • Periode 2 : 24 Juli 2013 dilaksanakan Jam 09:00 WIB hingga selesai.
  • Periode 3 : 25 Juli 2013 dilaksanakan Jam 09:00 WIB hingga selesai.
  • Periode 4 : 20 Agustus 2013 dilaksanakan Jam 09:00 WIB hingga selesai.
  • Periode 5 : 7 Oktober 2013 dilaksanakan Jam 09:00 WIB hingga selesai.
KETERANGAN :
Materi Ujian : Bahasa Inggris + TPA (Tes Potensi Akademik)
Pakaian
  • Putra : Celana Hitam + Hem Putih + Sepatu Vantopel
  • Putri : Rok Hitam + Hem Putih + Sepatu Vantopel
Peralatan : Pensil 2B + Ballpoint
Nomer Tes berdasarkan NIM
Ruang Tes : dilihat di papan pengumuman
Setelah Tes Prakualifikasi selesai, ada pengisian Biodata Minat dan Bakat + Data Riwayat Hidup + Formulir survey.

NB:
Pelaksanaan Pemotretan untuk Foto KTM dilaksanakan setelah Test Prakualifikasi di Periode 1 - 5, untuk KRS di Periode 5 dilaksanakan setelah Test Prakualifikasi, tanggal 07 Oktober 2013.

2. AMT + Matrikulasi ( Kelas Reguler )
  • Periode 1 : 24 Juli 2013 dilaksanakan Jam 09:00 WIB hingga selesai.
  • Periode 2 : 25 Juli 2013 dilaksanakan Jam 09:00 WIB hingga selesai.
  • Periode 3 : 26 Juli 2013 dilaksanakan Jam 09:00 WIB hingga selesai.
  • Periode 4 : 21 Agustus 2013 dilaksanakan Jam 09:00 WIB hingga selesai.
  • Periode 5 : 9 Oktober 2013 dilaksanakan Jam 09:00 WIB hingga selesai.

KETERANGAN :
Pakaian :
  • Putra : Celana Hitam + Hem Putih + Sepatu Vantopel
  • Putri : Rok Hitam + Hem Putih + Sepatu Vantopel
  • Tempat : Ruang di Hall Lantai 4.

3. Pengarahan Kelas Karyawan :
  • Periode 1 - 4 : 24 Agustus 2013 (Jam 15:00 WIB sampai selesai)
  • Periode 5 : 12 Oktober 2013 (Jam 15:00 WIB sampai selesai)
KETERANGAN :
  • Pakaian : Bebas Rapi dan Bersepatu
  • Tempat : Ruang Teater

Setelah acara selesai anda mengisi Biodata Minat dan Bakat + Data Riwayat Hidup + Formulir survey + mengisi KRS Membawa alat tulis (Pensil 2B + Ballpoint).

ORMABA : Kelas Reguler
Pengarahan ORMABA
  • Periode 1 - 5 dilaksanakan pada tanggal 9 Oktober 2013, PUKUL 12.00 WIB
  • ORMABA Periode 1 - 5 dilaksanakan pada tanggal 10 hingga 12 Okt0ber 2013, Pukul 05.00 WIB - 17.00 WIB
Awal Perkuliahan Mahasiswa:
  • Mahasiswa Lama Reguler : 09 September 2013
  • Mahasiswa Baru Reguler : 14 Oktober 2013
NB:
Pembagian Kaos, Jas Almamater, Buku Pedoman Akademik saat ORMABA

0 komentar:

Copyright © 2014 PERGURUAN TINGGI ASIA